SPESIFIKASI HONDA ALL NEW CBR 150R

SPESIFIKASI HONDA ALL NEW CBR 150R - Hallo Companions Motorsindo, In the article you read this time with the title SPESIFIKASI HONDA ALL NEW CBR 150R, We have prepared this article well for you to read and retrieve the information therein. Hopefully post content Article Honda All new CBR 150R, Article Motor, Which we write this you can understand. Well, congratulations on reading.

Title : SPESIFIKASI HONDA ALL NEW CBR 150R
Link : SPESIFIKASI HONDA ALL NEW CBR 150R

SPESIFIKASI HONDA ALL NEW CBR 150R

MESIN HONDA ALL NEW CBR 150R

Tipe Mesin
4-Langkah, DOHC, 4-Katup Silinder Tunggal
Kapasitas Mesin
150cc
Volume Langkah
149,16cc
Diameter X Langkah
57,3 X 57,8
Perbandingan Kompresi
11,3 : 1
Daya Maksimum
12,6 kW (17,1PS)/9.000 rpm
Torsi Maksimum
13,7 Nm (1,40 kgf.m)/7.000 rpm
Starter
Starter Elektrik
Sistem Pelumasan
Basah
Pengoperasikan Gigi
Otomatis
Tipe Kopling
Wet Multiplate With Coil Springs
Transmisi Manual
6 – Kecepatan (1-N-2-3-4-5-6)



Mengenai masalah mesin yang ditaruh pada Motor Honda CBR150R ini menggunakan tipe mesin 4 langkah DOHC dengan 4 katup, yang mampu memberikan daya maksimalnya yang mencapai 12.6 kW atau setara dengan 17.1 pS pada kecepatan 9000 rpm, kemudian untuk maslaah Torsi maksimal yang dihasilkan mencapai 13.7 Nm atau 1.40 kgf.m dalam kecepatan 7000 rpm. Dengan menggunakan mesin150cc motor ini dilengkapi dengan sistem pendingin Liquid Cooled with Auto Fan yang mampu menyetabilkan kondisi mesin. Nah itulah sedikit yang ada di dalam Motor Honda CBR150R ini.

Untuk mesin yang digunakan memakai mesin berkapasitas 150 cc dengan sistem DOHC dengan 6 percepatan yang akan memberikan performa yang lebih tangguh, sehingga sangat enak ketika digeber. Kemudian juga disematkan dengan teknologi pendingin cair dengan kipas elektrik otomatis, sehingga akan membuat mesin tetap stabil walaupun digunakan dalam perjalanan jauh sekalipun. Jadi kalian akan merasakan ketangguhan mesin dari Motor Honda CBR150R ini.

Walaupun demikian mesin besar dan tangguh yang di pakai CBR 150R cepat panas, walau pada system mesin menggunakan pendingin radiator, hal yang membuat mesin CBR ini cepat panas di sebabkan oleh knalpot yang di pakai tidak bisa buang gas dengan prima, lantaran lubang pembuangannya terlalu kecil.

Untuk tenaga optimal yang di hasilkan oleh mesin honda CBR 150R itu bisa meraih 17,1 PS pada 10.500 rpm, sedangkan pada torsinya honda CBR meraih angka hanya 13,0 Nm pada 7.500 rpm. Dengan hasil itu serta hasil dari pada uji di jalanan, honda CBR 150R bisa meraih kecepatan optimal sampai 131 km/jam


Thus the article SPESIFIKASI HONDA ALL NEW CBR 150R

A few articles SPESIFIKASI HONDA ALL NEW CBR 150R This time, hopefully can give benefits to you all. All right, see you in another article post.

You now read the article SPESIFIKASI HONDA ALL NEW CBR 150R With the link address https://motorsindo.blogspot.com/2018/01/spesifikasi-honda-all-new-cbr-150r.html

Related Posts:

0 Response to "SPESIFIKASI HONDA ALL NEW CBR 150R"

Post a Comment