Fastback, Salah Satu Bentuk Body Mobil yang Aerodinamis (Edited)

Fastback, Salah Satu Bentuk Body Mobil yang Aerodinamis (Edited) - Hallo Companions Motorsindo, In the article you read this time with the title Fastback, Salah Satu Bentuk Body Mobil yang Aerodinamis (Edited), We have prepared this article well for you to read and retrieve the information therein. Hopefully post content Article coupe, Article design style, Article fastback, Article jenis mobil, Article style desain, Which we write this you can understand. Well, congratulations on reading.

Title : Fastback, Salah Satu Bentuk Body Mobil yang Aerodinamis (Edited)
Link : Fastback, Salah Satu Bentuk Body Mobil yang Aerodinamis (Edited)

Fastback, Salah Satu Bentuk Body Mobil yang Aerodinamis (Edited)

1968 Ford Mustang Fastback

Fastback merupakan salah satu style bentuk body mobil yang cukup unik dengan ciri khas bagian belakang lebih landai. Seperti terlihat pada kebanyakan Ford Mustang generasi pertama, model ini cukup populer di eranya, yakni tahun 60 hingga 70-an. Contoh lainnya adalah Datsun 240Z, 260Z dan 280Z

Datsun 260Z

Bentuk yang landai ini tidak hanya memberikan penampilan yang sporty, namun juga memiliki tingkat aerodinamika yang baik sehingga meskipun istilah fastback agak asing, produsen otomotif dunia masih menggunakan desain body ini. Bedanya dengan sedan pada umumnya cukup kentara dimana mobil sedan biasanya memiliki bentuk lurus pada bagian atap dan ujung belakang body, sedangkan pada model fastback ini menggunakan lebih sedikit garis horizontal dan menggunakan garis lengkung yang terlihat lebih fleksibel. Dan karena ciri mobil ini yang landai membuatnya menyisakan sedikit saja garis horizontal.
2015 Ford Focus (Sedan)

Berikut beberapa contoh mobil dengan model fastback

Aston Martin DB11

Toyota 86

Ferrari F12 Berlinetta
2015 Jaguar F-Type
2017 Mercedes-Benz CLS

Dari beberapa sumber yang saya baca, model fastback serupa dengan model coupe, namun tidak sama. Jadi, dalam konteks ini coupe merupakan istilah populer dari fastback. Seperti itu sajalah penjelasan singkat mengenai desain fastback atau coupe dalam bahasa populernya. Sekian dan salam petrolhead!


Thus the article Fastback, Salah Satu Bentuk Body Mobil yang Aerodinamis (Edited)

A few articles Fastback, Salah Satu Bentuk Body Mobil yang Aerodinamis (Edited) This time, hopefully can give benefits to you all. All right, see you in another article post.

You now read the article Fastback, Salah Satu Bentuk Body Mobil yang Aerodinamis (Edited) With the link address https://motorsindo.blogspot.com/2018/03/fastback-salah-satu-bentuk-body-mobil.html

Related Posts:

0 Response to "Fastback, Salah Satu Bentuk Body Mobil yang Aerodinamis (Edited)"

Post a Comment